Sabtu, 10 April 2010

Instal File Boot ke Hardisk PS2

Ada beberapa cara untuk pemasangan file boot.elf ke dalam hardisk, sesuai dengan kondisi Ps2 kita.
1. Install Langsung dengan CD BOOT
Khususnya untuk Ps2 yang masih memilki optic, tinggal pasang hardisk dengan Network Adaptornya masukan cd boot dan ikuti perintah yang ada. Selesai deh, tinggal isi gamenya atau isi game dulu.

2. Install dengan Komputer Melalui Software Explorer
Agak repot karena harus melepas hardisk dan dipasang di computer, degan file boot.elf yang tersimpan di computer tinggal di kopikan ke hardisk. Perlu diketahui file yang terpasang di hdd Ps2 harus boot.elf bukan Boot.elf atau yang lain.

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:
Free Blog Templates